Ditunjuknya SD Negeri -1 Sidorejo sebagai Rintisan Sekolah Dasar Bertaraf Internasional merupakan tantangan tersendiri bagi sekolah untuk terus meningkatkan fasilitas sesuai dengan standar internasional.
Dalam upaya mencapai tujuan pendidikan yang diharapkan, kualitas sumber daya manusia memiliki peranan penting, saat ini sekolah bekerja sama dengan pemerintah daerah terus berupaya untuk meningkatkan kualitas SDM yang ada dengan mengikutsertakan guru dalam meneruskan studi ke jenjang yang lebih tinggi.
Selainan pendidikan formal, sekolah terus berupaya meningkatkan SDM melalui Diklat, TOT, Bintek, dll. Sehingga tenaga pengajar di RSDBI SDN 1 Sidorejo dapat mengikuti perkembangan jaman terutama dalam penguasaan teknlogi.
Mendukung upaya tersebut di atas, sekolah mempasilitasi semua tenaga pengajar dengan memberikan inventaris Notebook dan Softawre Pembelajaran.
Ruang kelas di RSDBI SD Negeri -1 Sidorejo mulai diarahkan kepada kelas berstandar Internasional, saat ini fasilitas yang terdapat di ruang kelas antara lain:
Fasilitas yang ada di Laboratorium Komputer
1. 10 Set Angklung
2. 1 unit Keyboard Yamaha S 300
3. 2 unit Digital Piano
4. 1 Set Rabana
5. 1 Set Hadrah
6. 2 Set Drumband